Jumat, 08 April 2016

Tonti Itu Enak !!!

Tonti adalah singkatan dari Pleton Inti suatu kegiatan organisasi baris berbaris disekolah yang mungkin kurang diminati, mugkin karena kalian beranggapan bahwa tonti hanya kegiatan yang melelahkan dan hanya di bentak bentak saat latihan... ku pikir tidak begitu, memang di tonti itu melelahkan dan dibentak bentak. tapi coba kita renungkan tujuan latihan melelahkan dan dibentak bentak. pakah memembentuk fisik itu mudah? apakah kalian rasakan jika kalian mendidik seseorang tetapi seseorang itu malah celelekan? apakah kalian akan diam saja? coba renungkanlah yang belum pernah merasakan apa itu baris berbaris...

Di tonti tidak hanya diajarkan baris berbaris tetapi jika kalian mau mengikuti tonti kalian akan diajarkan apa itu persahabatan, kebersamaan, kekeluargaan, disiplin, rasa tanggung jawab, konsentrasi, dan mental baja, dll yang tidak diajarkan pada organisasi lain.coba kita renungkan kembali ilustrasi berikut "Disaat teman kalian pulang sekolah langsung bermain, disitulah kalian latihan keras berjuang demi nama baik sekolah, disaat malam minggu teman kalian berpacaran atau nongkrong di suatu tempat. disitulah kalian masih berlatih agar bisa menampilkan yang terbaik". Saya yakin kalian akan beranggapan negatif tentang ilustrasi tadi, tetapi jika kalian berpikir kedepan kalian akan merasa pentingnya baris berbaris di masa yang akan datang. dan saya akan memberi tahu apaitu enaknya tonti...
disaat kalian munuju medan perlombaan seperti pawai, LBB, LKBB, dll,
saat sesampainya diperlombaan mental kalian akan di uji dengan penampilan sekolah lain, tapi percayalah akan kemamapuan kalian sendiri dari hasil latihan kalian...
Setelah kalian tampil pengumuman kejuaraan pun dimulai... mental kalian pun diuji kembali...
saat nama sekolah kalian dibacakan pada urutan pertama apakah yang kalian rasakan? senang.."pasti", bangga.. "pasti", rasa lelah yang kalin pikirkan? "terhapus".. saya yakin kalian akan beranggapan seperti itu...

dan itulah mengapa saya bisa mengatakan tonti itu enak...
apalagi jika kalian bisa mengikuti PAKIBRAKA.....

ingat "Manisnya hidup tidak dapat diperoleh secara instan, akan tetapi maisnya hidup hanya dapat kalian peroleh dari keringat perjuangan kalian"

"SELAMAT BERJUANG"

PASTITEWA 15
SMKN 2 Pengasih  
Kulon Progo, YOGYAKARTA

2 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. What is a coin casino? | Casinoowed
    A coin casino 코인카지노 마팀장 is a casino where the casino gives you unlimited chances of winning big money. At an online casino, you can play your favorite games.

    BalasHapus